4 Hutan Pinus Terkeren di Indonesia
Keuangan kamu lagi bagus? Sebentar lagi wakutnya liburan. Manfaatkanlah waktumu untuk refreshing dan mengunjungi tempat wisata yang unik dan instagramable. Berikut adalah 4 hutan pinus yang dapat kamu pilih untuk menjadi tempat menghabiskan liburan. 1. Hutan Pinus Gunung Pancar, Bogor Gunung Pancar merupakan sebuah gunung dengan ketinggian kurang lebih 800 meter diatas permukaan laut . Gunung ini terletak di Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor. Fasilitas yang terdapat di tempat wisata ini, antara lain: pemandian air panas, tampat berolahraga seperti, bersepeda, berkuda, dan mendaki gunung. Selain itu, di tempat ini juga terdapat makam keramat, dan pergelaran kesenian tradisional daerah. Selain gunung, di tempat ini juga terdapat banyak pohon pinus. Hutan ini dipenuhi pohon pinus yang tinggi-tinggi. Tiket masuk Gunung Pancar adalah sekitar Rp 7.500 sampai Rp 15.000. Selain pemandangannya yang indah, salah satu kespesialan tempat wisata ini adalah terdapatnya p